Cristiano Ronaldo Dinobatkan sebagai Pemain Terbaik Abad Ke-21

oleh -51 Dilihat
oleh

Bol368 – Bintang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo terpilih menjadi Pemain Terbaik Abad ke-21 di Penghargaan Globe Soccer 2020, mengalahkan kandidat – kandidat lainnya seperti Lionel Messi, Ronaldinho, dan Mo Salah.

Ia terpilih berdasarkan performanya pada periode 2001 hingga 2020, setelah memenangkan lima trofi Liga Champions, tiga titel Liga Inggris bersama Manchester United, dua gelar La Liga bersama Real Madrid, dan satu piala Nations League bersama Portugal.

“Terima kasih untuk semua orang, terutama keluara, ibu, dan saudara perempuan saya yang memberikan votingnya untuk saya. Ini merupakan suatu kehormatan yang memberikan motivasi untuk maju ke depannya,” ujar Ronaldo seperti dilasir dari Marca.

Baca juga : Edinson Cavani Akan Segera Menerima Kontrak Baru dari Manchester United

“Saya berharap bisa bermain normal kembali di 2021 dan masih bisa bermain untuk beberapa tahun ke depannya.”

No More Posts Available.

No more pages to load.