BOL368 – Sesi latihan dapat dilakukan secara individu di luar ruangan, atau bersama dengan orang lain yang tinggal di dalam rumah yang sama. Mourinho dan Ndombele disebut melanggar peraturan lockdown karena keduanya tidak tinggal di dalam lokasi yang sama. Kali ini dua pemain Spurs mendapatkan sorotan karena pelanggaran serupa, yaitu Serge Aurier dan Moussa Sissoko.
Serge Aurier mengunggah video ke media sosial Instagram saat menjalani sesi latihan di luar ruangan dengan Moussa Sissoko. Video tersebut kemudian dihapus dan keduanya menyampaikan permintaan maaf. Aurier dan Sissoko juga mengambil keputusan untuk memberikan sumbangan kepada NHS (Lembaga Kesehatan Inggris).
Selain Mourinho, Ndombele, Aurier, dan Sissoko, terdapat dua pemain Spurs lain yang melakukan pelanggaran serupa. Ryan Sessegnon dan Davinson Sanchez masuk dalam sorotan setelah mengadakan sesi latihan bersama-sama. Spurs mendapatkan kritik karena tidak dapat memastikan pemain dan pelatih mereka mematuhi peraturan yang telah ditetapkan.